Saturday 23 May 2020

CARA MENAMBAHKAN UKURAN KERTAS F4 ATAU FOLIO DI MICROSOFT OFFICE

CARA MENAMBAHKAN UKURAN KERTAS DI MICROSOFT OFFICE


Perbedaan Ukuran Kertas F4/Folio, A4, A3, Legal, Letter dan Kuarto

Bicara tentang ukuran kertas di laptop / komputer, ada beberapa ukuran yang umum di gunakan namun tidak tersedia saat kita hendak meng-edit atau mem-print sebuah dokumen.
Akhirnya membuat kita sempat kebingungan. terutama, ukuran kertas F4 atau Folio. karena ukuran kertas ini tidak tersedia di settingan printer manapun.

Perlu di ketahui, ukuran kertas F4 atau Folio ini berbeda dengan Legal loh. Legal itu cenderung lebih panjang, sementara F4 lebih pendek. dan banyak yang salah dalam membedakan keduanya yang akhirnya menyebabkan hasil print pun tidak maksimal.

oke, langsung saja kita masuk ke cara menambahkan ukuran kertas pada microsoft office.
1. Buka Microsoft Office (boleh Word, Excel, dll.)
2. Masuk ke Tab Page print
3. Klik Print Properties

4. Klik di Document Size dan pilih User Defined

5. Masukan nama Ukuran Kertas beserta Ukuran nya 

Ukuran Kertas :
  • Ukuran Kertas F4 = 8,27 x 12.99 inci


6. Klik Save, dan Selesai. Ukuran F4 Sudah Muncul.


 Supaya membantu, AA IT sudah membuatkan Video Tutorial nya, semoga membantu :)










No comments:

Post a Comment